Infografis Bharada E Cabut Kuasa Boerhanuddin dan Deolipa sebagai Pengacara

Puteranegara
Infografis Bharada E Cabut Kuasa Boerhanuddin dan Deolipa sebagai Pengacara. (Foto iNews.id).

JAKARTA, iNews.id - Tersangka kasus tewasnya Brigadir J mencabut kuasa Boerhanuddin dan Deolipa Yumara sebagai pengacara. Informasi itu dibenarkan oleh Polri.

"Iya betul," kata Dir Tipidum Bareskrim Polri Brigjen Andi Rian Djajadi saat dikonfirmasi di Jakarta, Jumat (12/8/2022).

Andi tak menyebutkan secara gamblang alasan pencabutan kuasa kedua pengacara yang baru bertugas sekitar satu minggu tersebut. Menurut Andi, penyidik hanya menarik kuasa yang diberikan kepada dua orang tersebut. 

"Ya namanya juga ditunjuk, kalau penunjukannya ditarik, kan terserah yang nunjuk. Penyidik yang menunjuk untuk Bharada E," ujar Andi.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
3 bulan lalu

Infografis Viral 17+8 Tuntutan Rakyat, Hentikan Kekerasan hingga Reformasi DPR

Internasional
4 bulan lalu

Infografis Trump Tuduh Obama Pimpin Kudeta, Perintahkan Penangkapan

Nasional
4 bulan lalu

Infografis Nadiem Berpeluang Jadi Tersangka Korupsi Laptop Kemendikbud?

Nasional
4 bulan lalu

Infografis Jepang bakal Blacklist Pekerja RI? 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal