Infografis Prabowo Tanda Tangan Kontrak Beli 6 Unit Jet Tempur asal Prancis

Riezky Maulana
Infografis Prabowo Tanda Tangan Kontrak Beli 6 Unit Jet Tempur asal Prancis (Foto : iNews)

JAKARTA, iNews.id - Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto menuturkan Indonesia telah menyepakati pembelian jet tempur multi-peran asal Prancis, Dassault Rafale. Penandatanganan kontrak pembelian sebanyak 6 unit dilakukan hari ini. 

Prabowo menuturkan, secara keseluruhan, jumlah unit akan diakuisisi mencapai 42 pesawat . 

"Kita rencananya akan mengakuisisi 42 pesawat Rafale. Kita mulai hari ini dengan tanda tangan kontrak pertama untuk 6 pesawat," tutur Prabowo, Kamis (10/2/2022). 

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Bisnis
4 tahun lalu

Infografis Daftar Harga Tiket MotoGP Mandalika, Mulai dari Rp115.000

Bisnis
4 tahun lalu

Infografis Sumber Kekayaan Negara Terkaya Kedua di ASEAN, Brunei Darussalam

Internasional
5 bulan lalu

6 Syarat Presiden Macron Akui Negara Palestina

Internasional
6 bulan lalu

Infografis Sosok Ayesha Farooq, Pilot Jet Tempur Perempuan Pertama Pakistan

Internasional
6 bulan lalu

Infografis Jumlah Jet Tempur China yang Dimiliki Pakistan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal