Ini Kata Ketua DPR soal Peluang Bentuk Pansus Imbas Banjir Sumatra

Felldy Aslya Utama
Ketua DPR Puan Maharani. (Foto: Dok. DPR)

Apalagi, kata dia, Komisi IV DPR sudah secara khusus menggelar rapat kerja bersama Menteri Kehutanan (Menhut) Raja Juli Antoni dalam rangka membahas soal bencana alam di Sumatera tersebut.

"Walaupun kemarin Komisi IV sudah memanggil Menteri Kehutanan untuk bisa melakukan evaluasi-evaluasi. Namun hal tersebut akan kami dengar kembali laporannya dan akan kami tindak lanjuti setelah penanganan bencana ini selesai," tuturnya.

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Video
2 bulan lalu

Titiek Sentil Bintang-Bintang di Balik Misteri Kayu Gelondongan Banjir Sumatra 

Shorts
2 bulan lalu

Tumpukan Kayu hingga Sampah Penuhi Danau Singkarak

Lampung
2 bulan lalu

Viral Ribuan Kayu Besar Berdiameter 2 Meter Lebih Terdampar di Lampung, Dibawa dari Sumbar

Nasional
2 bulan lalu

Kapolri-Menhut Bentuk Satgas Gabungan Usut Kayu Gelondongan, Pastikan Kerja Cepat!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal