Ini Respons Jokowi soal Isu Jaket Biru sebagai Dalang Tudingan Ijazah Palsu

Ary Wahyu
Presiden ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi). (Foto: iNews)

Jokowi menuding ada tokoh besar di balik isu ijazah palsu dan pemakzulan Wapres Gibran. "Artinya memang ada orang besar. Ada yang mem-backup. Itu aja," kata dia.

Tudingan tersebut langsung menuai reaksi keras Ketua Umum DPP Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY). Dia membantah keras tudingan partai biru sebagai dalang di balik kisruh Ijazah Palsu Jokowi. 

Meski belum ada pernyataan resmi terkait partai biru merujuk ke Partai Demokrat, AH menyebut tudingan itu sebagai fitnah. "Fitnah, fitnah, fitnah itu," ujar AHY di Lombok Barat, Minggu (27/7/2025). 

Editor : Kastolani Marzuki
Artikel Terkait
Nasional
4 bulan lalu

Rismon Sianipar Bantah Ada Orang Besar di Balik Isu Ijazah Palsu Jokowi

Nasional
4 bulan lalu

Demokrat Tegas Bantah Terlibat Isu Ijazah Palsu Jokowi: Itu Fitnah, Ada yang Mau Adu Domba!

Nasional
4 bulan lalu

Jokowi Singgung Orang Besar di Balik Isu Ijazah Palsu, Kubu Roy Suryo: Playing Victim

Nasional
2 jam lalu

Pakar Hukum Pidana Nilai Pernyataan UGM Bantah Tuduhan Ijazah Palsu Jokowi secara Substansi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal