Inovasi Menjadi Kunci Keunggulan Rantai Pasok di Era Digital

Felldy Aslya Utama
ISCEA Indonesia menyelenggarakan Final Day of Supply Chain Innovation Summit (SCIS) 2024. (Foto: Ist)

Hariadi Zakri, Direktur Operasi & Digital Services PT Pos Indonesia (Persero), dalam sesi keynote speech-nya yang berjudul "Innovating the Supply Chain: Elevating Efficiency, Connectivity, and Customer Experience", menyoroti pentingnya inovasi dalam menghadapi tantangan perkembangan teknologi informasi. 

Menurutnya, integrasi dan konektivitas dalam rantai pasok, serta efisiensi biaya dan waktu adalah kunci untuk tetap kompetitif di pasar.

"Transformasi dan inovasi harus relevan untuk masa kini dan masa depan," kata Hariadi Zakri.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Nasional
10 hari lalu

Polri Kirim Bantuan Logistik ke Palambayan Lewat Udara, Dukung Kebutuhan Posko Bencana

Nasional
11 hari lalu

BNPB Jamin Kebutuhan Pengungsi Bencana Sumatra Terpenuhi, 100 Ton Logistik Dikirim Tiap Hari

Nasional
11 hari lalu

TNI Bantah Kirim Helibox Kosong untuk Korban Bencana, Pastikan Logistik Sesuai Prosedur

Nasional
20 hari lalu

6 Wilayah di Sumatra Masih Terisolasi karena Akses Terputus, Bantuan Dikirim via Udara

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal