Jemaah Haji Indonesia Diberikan Smart Card, Ini Fungsinya

Fahmi Firdaus
Jemaah haji Indonesia dapat smart card di Makkah. (Foto MPI).

Dikatakan Khalil, jika kartu ini hilang maka akan dapat penggantinya. Namun jumlahnya sangat terbatas.

"Tapi ini dibatasi 10 persen dari jemaah haji Indonesia. Kami mengimbau supaya hati-hati menyimpannya,"katanya.

Fasilitas ini adalah salah satu bentuk pemberian dari Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi kepada jemaah haji.

Nantinya, smart card akan diberikan oleh Kepala Sektor. Selanjutnya Kassektor yang akan nanti membagikan kepada ketua kloter. Ketua Kloter kemudian akan membagikan ke ketua rombongan regu dan jemaah.

"Kalau hilang harus ke kasektor kami akan mengurusnya. Ini hal yang baru pertama kali dalam sejarah ibadah haji," pungkasnya.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
7 hari lalu

Breaking News: KPK Usut Dugaan Korupsi di BPKH

Nasional
14 hari lalu

Kementerian Haji dan Umrah Buka Seleksi PPIH 2026 Mulai Bulan Ini

Nasional
15 hari lalu

Jemaah Haji 2026 Mulai Berangkat 22 April, Ini Jadwal Lengkap Hingga Pemulangan  

Nasional
21 hari lalu

DPR Sebut Masa Tinggal Jemaah Haji 41 Hari Terlalu Lama: Sebulan Cukup

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal