Jenderal Andhika Lepas 457 Siswa Secapa yang Sembuh Covid-19 Lanjut Pendidikan

Riezky Maulana
Jenderal Andhika Perkasa (Foto: Tangkapan Layar Video TNI AD)

Untuk dikerahui, sebanyak 457 siswa Secap AD yang dinyatakan negatif 2 kali merupakan hasil dari penanganan dengan Plasma Convalescent dan konsumsi obat uji klinis. Selain itu, penanganan intensif mulai pola tidur, olah raga hingga makanan yang dikonsumsi juga dilakukan.

"Setelah kami mengkonsumsi obat yang diberikan oleh tim medis selama 7 hari, stamina kami lebih fit dan sekarang sudah merasa lega," ujar salah satu siswa Secapa AD yang dinyatakan sembuh, Letda Zakiah.

Letda Zakiah menuturkan, mengutarakan rasa syukur atas kesembuhannya. Dia pun juga mengucapkan terimakasih kepada tim medis yang telah membantu proses penyembuhan.

"Kami mengucapkan terimakasih dengan bantuan dan dedikasi para medis, kami sudah sehat siap melanjutkan pendidikan selanjutnya dan siap mengabdi pada negara," ujarnya.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Nasional
2 tahun lalu

Kasus Covid-19 Hari Ini Bertambah 179, Meninggal 4 Orang

Health
4 tahun lalu

Menuju Fase Baru Australia Akan Anggap Covid-19 Flu Biasa, Kedatangan Internasional Dibuka

Nasional
4 tahun lalu

Update 8 Maret 2022 : Kasus Harian Positif Covid-19 Tambah 30.148 Orang

Nasional
4 tahun lalu

Update 18 Januari 2022 : Pasien Covid-19 Melonjak Tambah 1.362 Orang

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal