Jenderal Andika: Tentara Brunei Raih Prestasi usai Dilatih Menembak TNI AD

Riezky Maulana
Tangkapan layar Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Andika Perkasa.

Tentera Darat Diraja Brunei menginginkan kerja sama pelatihan menembak dapat terjalin lagi pada tahun ini. Namun karena pandemi virus corona (Covid-19), Muhammad Haszaimi meminta pelatihan dapat diberikan pada tahun depan.

Menanggapi hal itu, Andika mengaku siap mengirimkan lagi prajurit TNI AD untuk melatih para tentera Brunei menembak. Dia menegaskan, kapanpun dibutuhkan Tentera Darat Diraja Brunei, TNI AD akan langaung mengirimkan.

"Kita punya banyak orang, jadi kita kirim lima orang pun kita siap. Kapan Pak Jenderal membutuhkan para pelatih, mau bulan apa, kami siap mendorong ke Brunei," tuturnya.

Jika pada 2021 masih terdampak Covid-19, Andika memastikan kerja sama TNI AD dengan Tentera Brunei tetap berjalan.

Editor : Djibril Muhammad
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

Mutasi TNI, Mayjen Hendy Antariksa Jabat Pangdam Bukit Barisan

Nasional
1 hari lalu

Panglima TNI Mutasi 57 Pati, Mayjen Krido Pramono Jadi Pangdam Mulawarman

Nasional
4 hari lalu

Pesawat Airbus A400M Tiba, Prabowo Perintahkan TNI Tambah Batalyon Kesehatan

Nasional
5 hari lalu

Prabowo Yakin Pesawat Airbus A400M Bisa Tambah Kekuatan Udara Indonesia

Nasional
6 hari lalu

Momen Humanis Prajurit TNI Bantu Renovasi Rumah Adat Honai di Papua Pegunungan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal