Jokowi Minta Kebijakan Nasional dan Daerah Harus Sensitif terhadap Kerawanan Bencana

Fahreza Rizky
Presiden Jokowi menegaskan peringatan dari BMKG harus menjadi rujukan dalam pengambilan keputusan oleh pemerintah di berbagai sektor khususnya terkait bencana. (Foto: Istimewa)

Karena itu Jokowi meminta agar sinergi dan kolaborasi antara BMKG dengan kementerian/lembaga serta pemerintah daerah harus terus diperkuat. 

"BMKG harus mampu memberikan layanan informasi yang akurat yang dapat diperoleh dengan cepat dan mudah. Sehingga informasi dan data dari BMKG tersebut bisa digunakan oleh kementerian/lembaga serta pemda dalam merancang kebijakan dan merencanakan pembangunan," ujar Kepala Negara.

Rakorbangnas BMKG 2021 turut dihadiri Presiden kelima RI Megawati Soekarnoputri, Menko PMK Muhadjir Effendy, Menko Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Panjaitan, Kepala BMKG Dwikorita Karnawati, Kepala BNPB Ganip Warsito beserta jajaran pemerintah pusat lainnya.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Nasional
6 jam lalu

Jadi Tersangka Kasus Ijazah Jokowi, Roy Suryo Cs Siap Penuhi Panggilan Polda Metro

Nasional
6 jam lalu

Gempa Hari Ini Guncang Banten, Cek Pusat dan Magnitudonya!

Nasional
3 hari lalu

BMKG Ungkap Fakta Mengejutkan, Sebut Tarakan Daerah Paling Rawan Gempa di Kalimantan

Nasional
3 hari lalu

BMKG Deteksi Siklon Tropis Fung-Wong, Waspada Hujan Lebat hingga Gelombang Tinggi

Nasional
3 hari lalu

Silfester Matutina Belum Dipenjara, Roy Suryo: Tolong Aparat juga Fair

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal