Kader Muda Demokrat Usulkan Moeldoko Ketua Umum Partai, Ibas Sekjen

Riezky Maulana
Ketua Umum DPP Kader Muda Demokrat Aswin Ali Nasution. (Foto: Riezky Maulana/ iNews.id).

Menurutnya, tidak ada aturan di Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga (AD/ART) yang mensyaratkan calon Ketua Umum Demokrat harus memiliki Kartu Tanda Anggota (KTA).   

"Tidak ada satu klausul pun, satu substansi pun di AD-ART Partai Demokrat bahwa calon ketua umum itu harus memiliki KTA. Artinya ruang itu terbuka, persoalan menang atau kalah ya itu nanti," ucapnya.

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Nasional
11 jam lalu

Guntur Romli PDIP Dukung Demokrat Proses Hukum soal Tudingan SBY di Balik Isu Ijazah Jokowi

Nasional
11 jam lalu

Demokrat Tuntut Budhius Piliang Minta Maaf soal Tudingan SBY Terlibat Isu Ijazah Jokowi

Nasional
12 jam lalu

SBY Dituding Terlibat Isu Ijazah Jokowi, Demokrat Somasi Budhius Piliang!

Nasional
16 jam lalu

SBY Dituding Bermain Isu Ijazah Jokowi, Demokrat: Fitnah Tak Berdasar!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal