Kakek 60 Tahun Diduga Lecehkan 3 Anak di Jaksel, Langsung Diciduk Polisi

Ari Sandita Murti
Ilustrasi korban pelecehan (dok. istimewa)

JAKARTA, iNews.id - Seorang kakek berinisial NA (60) diciduk polisi lantaran diduga melecehkan tiga anak di Ulujami, Pesanggrahan, Jakarta Selatan, Kamis (29/5/2025). Saat ini, lansia tersebut tengah diperiksa polisi.

"Benar diamankan seorang inisial NA berusia 60 karena diduga melakukan pelecehan," ujar Kapolsek Pesanggrahan, AKP Seala Syah Alam saat dikonfirmasi, Jumat (30/5/2025).

Menurutnya, ada tiga bocah yang diduga dilecehkan oleh pria tersebut. Polisi menciduk pelaku berdasarkan laporan dari orang tua korban.

"Orang tua korban menerima aduan dari anaknya, yang mana anaknya dan beberapa anak kecil lainnya diduga sering dilecehkan oleh pelaku. Ada tiga anak," katanya.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
6 bulan lalu

Agus Buntung Divonis 10 Tahun Penjara Kasus Pelecehan Seksual Mahasiswi

Buletin
6 bulan lalu

Siswa hingga Alumni SMP di Depok Unjuk Rasa Tuntut Keadilan Kasus Pelecehan Siswi

Video
6 bulan lalu

Wamenaker dan Wamen PPPA Sidak ke Universitas Pancasila terkait Pelecehan Seksual

Megapolitan
9 jam lalu

Gegara Kondom Nyangkut, Pria di Jaksel Dikeroyok 7 Orang

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal