Kalimat Pasif dalam Bahasa Inggris: Pengertian, Rumus Beserta Contohnya Lengkap

Assyifa Nurul Aini
Ilustrasi Belajar Kalimat Pasif dalam Bahasa Inggris (foto: freepik)

Simple Past Future Tense

Subject + would + be + verb3

Contoh kalimat pasif dalam bahasa Inggris:

  • This tasks would be finished so fast.
    (Tugas ini akan diselesaikan dengan cepat.)
  • I knew the homework would be finished in an hour.
    (Saya tahu pekerjaan rumah tersebut akan diselesaikan dalam satu jam.)
  • Her hair would be polished in brown color.
    (Rambutnya akan di cat berwarna coklat. 

Past Future Continuous Tense

Subject + would + be + being + verb3

Contoh kalimat pasif dalam bahasa Inggris:

  • The book would be being written by me.
    (Buku tersebut akan sedang ditulis olehku.)
  • The cake would be being cooked by my sister.
    (Kue tersebut akan sedang dimasak oleh saudaraku.)
  • The guitar would be being played by him.
    (Gitar itu akan sedang dimainkan olehnya.)

Past Future Perfect Tense

Subject + would have + been + verb3

Contoh kalimat pasif dalam bahasa Inggris:

  • My task would have been finished by me last week.
    (Tugas saya akan telah selesai oleh saya minggu lalu.) 
  • The bicycle would have been washed by her.
    (Sepeda tersebut akan telah dicuci olehnya.)
  • The car would have been fixed by him. 
    (Mobil tersebut akan telah diperbaiki olehnya.)

Past Future Perfect Continuous Tense

Subject + would have + been + being + verb3

Contoh kalimat pasif dalam bahasa Inggris:

  • The house would have been being cleaned by them.
    (Rumah tersebut telah akan dibersihkan oleh mereka.)
  • Basketball would have been being played by them.
    (Basket telah akan dimainkan oleh mereka.)
  • The magazine would have been being read by us.
    (Majalah tersebut telah akan dibaca oleh kami.)

Itulah penjelasan kalimat pasif dalam bahasa Inggris, rumus dan contohnya lengkap sesuai jenis tense. Semoga artikel ini memudahkan kamu dalam belajar ya. Selamat mencoba membuat passive voice!

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
5 hari lalu

Isi Surat Orang Tua Predator Seks Reynhard Sinaga untuk Prabowo, Permintaannya Terungkap

Nasional
5 hari lalu

Ortu Predator Seks Reynhard Sinaga Minta Prabowo Pulangkan Anaknya ke Tanah Air

Nasional
5 hari lalu

Ortu Predator Seks Reynhard Sinaga Bersurat ke Prabowo, Ini Isinya

Internasional
8 hari lalu

Kloset Berlapis Emas Masih Berfungsi Dilelang, Ditaksir Laku Rp167 Miliar

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal