Kecam Serangan Bom Bunuh Diri Makassar, Menko PMK : Terorisme Dibenci Tuhan

Fahreza Rizky
Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Muhadjir Effendy. (Foto Antara).

Ketua PP Muhammadiyah itu meminta pihak kepolisian segera mengusut tuntas kasus tersebut. Bahkan, bila perlu melibatkan pihak-pihak terkait agar mempercepat penyelidikan sehingga latar belakang tindakan maupun pelaku dapat diketahui.

Diketahui, aksi terorisme di Gereja Katerdral diduga dilakukan dua pelaku bom bunuh diri. Peristiwa itu mengakibatkan sejumlah orang mengalami luka-luka.

Berdasarkan laporan kepolisian, korban luka berat dan luka ringan berjumlah 20 orang. Sebanyak 7 orang telah dirujuk dan dirawat di RS Bhayangkara karena mengalami luka bakar.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Buletin
1 bulan lalu

Tangis Keluarga Iringi Pemakaman Kapten Herianto, Pilot Helikopter Jatuh di Kalsel

Buletin
2 bulan lalu

Wanita asal Makassar Ditemukan Tewas Bersimbah Darah di Sidrap, Diduga Korban Pembunuhan

Nasional
2 bulan lalu

Perjalanan Pengadaan Laptop Chromebook di Kemendikbudristek: Gagal di Era Muhadjir, Diloloskan Nadiem

Buletin
2 bulan lalu

Demo di Bandung dan Makassar, Tuntut Kebijakan Pro Rakyat hingga Sahkan UU Perampasan Aset

Nasional
2 bulan lalu

Mahasiswa di Makassar Dikeroyok hingga Meninggal, Melly Goeslaw: Maafkan Saya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal