Kemendikdasmen bakal Terapkan Senam Otak setelah Siswa Makan Siang, Apa Tujuannya?

Binti Mufarida
Ilustrasi siswa di sekolah (foto: Freepik)

Kemendikdasmen juga memperkenalkan program 7 Kebiasaan Anak Indonesia Hebat, yang mencakup kebiasaan bangun pagi, beribadah, berolahraga, makan sehat dan bergizi, gemar belajar, bermasyarakat dan tidur cepat.

“Kami ingin membentuk anak-anak yang tidak hanya cerdas, tetapi juga sehat, disiplin, dan berkarakter. Kebiasaan baik yang ditanamkan sejak dini akan menjadi bekal mereka untuk masa depan,” tambahnya.

Dalam aspek pembelajaran, Kemendikdasmen juga berupaya menerapkan pendekatan deep learning, yang mendorong siswa memahami materi secara lebih mendalam.

“Kami ingin siswa tidak sekadar menghafal, tetapi benar-benar memahami dan mampu menghubungkan pelajaran dengan kehidupan sehari-hari. Dengan deep learning, mereka akan lebih kritis, kreatif, dan mampu bekerja sama,” katanya.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
22 jam lalu

BGN Kejar Target 82,9 Juta Penerima MBG di 2026

Buletin
2 hari lalu

Kriminalitas Menggila, Emak-Emak Disandera dan Sindikat Kabel PLN Dibekuk Polisi

Buletin
2 hari lalu

Prabowo: Negara Begini Kaya Rakyatnya Masih Banyak yang Miskin, Tak Masuk Akal!

Buletin
2 hari lalu

Momen Prabowo Sapa Titiek Soeharto saat Panen Raya di Karawang, Warga Heboh!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal