Kepala BNPT Tegaskan di Pancasila Tergambar Nilai-Nilai Islam

Bachtiar Rajab
Kepala BNPT Komjen Pol Boy Rafli Amar (Foto: Istimewa)

Menurut Boy, hal itu terlihat dari rumusan yang menerapkan sistem demokratis. Segala aspirasi termasuk dari tokoh-tokoh Islam juga turut dirumuskan dalam Pancasila. 

"Artinya pelaksanaan negara ini sudah didasarkan pada aspirasi pada waktu itu, yang sudah diwarnai tokoh-tokoh agama, salah satunya tokoh-tokoh agama Islam," ucapnya. 

Boy menuturkan, seharusnya masyarakat lebih menghargai terhadap segala perbedaan. Dengan demikian bisa mewujudkan cita-cita negara yang adil, makmur, berdaulat dan sejahtera.

"Jadi kita harus berkembang menjadi negara yang Islami, yang menghargai perbedaan, negara yang bertoleransi moderat, ini toleransi yang luar biasa," kata Boy.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
8 hari lalu

BNPT Ungkap Proses Radikalisasi Lewat Medsos Lebih Cepat, Cuma Butuh 3-6 Bulan

Muslim
24 hari lalu

Fenomena Hujan Meteor Geminid Pertanda Apa Dalam Islam? Begini Penjelasannya

Nasional
1 bulan lalu

Prabowo Bertemu Sekjen Liga Muslim Dunia, Museum Nabi akan Dibangun di Jakarta

Nasional
3 bulan lalu

Cara Cek Bansos BNPT Sebesar Rp600.000, Cair Mulai Oktober!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal