Kepala BPIP: Pancasila Harus Jadi Kompetensi Dasar Aparatur Negara

Felldy Aslya Utama
Kepala Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP), Yudian Wahyudi. (Foto: BPIP).

Diskusi ini membahas berbagai kemungkinan pengembangan dan pembuatan produk turunan dari materi standar pembinaan ideologi Pancasila, seperti bahan ajar dan metode pembinaan ideologi Pancasila.

"Pada saat selesainya pembahasan dan penyusunan draf buku standar materi ini dikompilasi dan dibahas secara internal terlebih dahulu di lingkungan BPIP, Dewan Pengarah dan Pelaksana," ucapnya.

Menurutnya, pembahasan dengan melibatkan berbagai pemangku kepentingan (stakeholder), seperti Kemenpan RB, Kemendikbud, Komisi ASN, Lembaga Administrasi Negara, Badan Kepegawaian Negara dan Korpri, TNI serta Polri.

Pada kesempatan yang sama, Sekretaris Jenderal MPR Maruf Cahyono mengapresiasi buku standar materi untuk aparatur negara tersebut. Sosialisasi kepada aparatur negara dan masyarakat dinilai lebih menyeluruh, utuh dan terarah.

"Saya kira bagus ya karena dengan adanya standar materi ini, nantinya sosialisasi tentang niai-niai Pancasila kepada aparatur negara dan masyarakat lebih menyeluruh," katanya.

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Nasional
2 bulan lalu

MNC University Terima Kunjungan Pusat Kajian Pancasila Unindra

Nasional
3 bulan lalu

Megawati Sebut Banyak Anak Muda Tak Tahu Sejarah, Mendikdasmen: Ada Gejala Seperti Itu

Nasional
3 bulan lalu

Megawati Hadiri Pengukuhan Paskibraka di Istana Negara, Tak Ada Prabowo

Nasional
3 bulan lalu

76 Calon Paskibraka Jalani Gladi Kotor Perdana di Istana, Diiringi Hujan Deras

Nasional
3 bulan lalu

Megawati: Tenaga Perempuan Lebih Besar dari Laki-laki, Jangan Mau Kalah!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal