Ketua DPD : Kecakapan Literasi Digital Salah Satu Solusi Kebutuhan Pencari Kerja

Felldy Aslya Utama
Ketua DPD LaNyalla Mattalitti meminta pemerintah meningkatkan SDM dengan literasi digital(Foto : DPD)

Senator asal Jawa Timur itu menambahkan, Era Society 5.0 menjadikan peluang-peluang usaha lebih besar melalui pemanfaatan penggunaan artificial intelligence. 

Pada titik itu, kecerdasan literasi digital menjadi penting untuk dikuasai oleh generasi milenial untuk memanfaatkan peluang tersebut. 

"Generasi milenial perlu beradaptasi dengan kecerdasan literasi digital agar dapat memanfaatkan teknologi dengan bijak," katanya. 

Saat ini, kataLaNyalla, tak lagi dapat dihindari jika teknologi merupakan ruang bagi generasi milenial yang dapat dijadikan salah satu pilihan untuk berkreasi pada bidang entrepreneurship. 

"Pemanfaatan ini akan menekan persaingan ketat dalam memilih jenis pekerjaan dan lebih menguntungkan," ujar dia. 

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Internet
18 hari lalu

Hindari Hoaks dan Judol, Komdigi Soroti Literasi Digital Generasi Muda

Nasional
19 hari lalu

Angkatan Kerja RI Didominasi Lulusan SD, Pendidikan Vokasi Jadi Prioritas 

Nasional
23 hari lalu

Instruktur Berkualitas, Peserta Didik Naik Kelas

Nasional
1 bulan lalu

Kepala SMKN 16 Jakarta Apresiasi MNC Peduli dan MNC Animasi Hadirkan Guru Tamu Jessica Tanoesoedibjo 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal