Kisah Zumi Zola, dari Artis, Gubernur hingga Tahanan KPK

Annisa Ramadhani
Gubernur Jambi Zumi Zola Zulkifli ditahan KPK seusai menjalani pemeriksaan sebagai tersangka di KPK, Senin (9/4/2018). (Foto: Antara/Akbar Nugroho Gumay).

Sayang, cerita tak berakhir indah. Bukan tinta emas pembangunan atau kemajuan daerah yang diciptakan, tetapi aroma dugaan suap yang menjadi kisah perjalanan karier Ketua DPW PAN Jambi ini.

Berawal dari operasi tangkap tangan KPK, sejumlah anggota DPRD dan pejabat Pemprov Jambi diringkus. KPK mengendus ada dugaan suap senilai Rp6 miliar dalam pengesahan RAPBD Jambi 2018. Dapat ditebak, nama Zumi disebut-sebut ikut terlibat.

Melalui serangkaian penyelidikan dan penyidikan, Zumi akhirnya ditetapkan sebagai tersangka pada 2 Februari 2018. Sang mantan artis itu diduga turut menyuap anggota DPRD Jambi agar hadir dalam rapat pengesahan RAPBD Jambi 2018.

Editor : Masirom Masirom
Artikel Terkait
Nasional
3 jam lalu

Duh, 51 Persen Kasus Korupsi Libatkan Pejabat Daerah

Nasional
17 jam lalu

KPK Geledah Rumah Dinas Gubernur Riau Abdul Wahid, Apa yang Disita?

Nasional
18 jam lalu

Eks Dirut ASDP Ira Puspadewi Bacakan Pleidoi: Kami Difitnah Seolah Beli Kapal Tua Kemahalan

Nasional
19 jam lalu

Kasus Pencucian Uang, KPK Panggil Anak SYL hingga Penyanyi Nayunda Nabila

Nasional
23 jam lalu

KPK Geledah Rumah Dinas Gubernur Riau Abdul Wahid usai Penetapan Tersangka

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal