Koorspripim dan Awak Helikopter yang Mendarat Darurat di Jambi Sudah Pulih

Puteranegara Batubara
Kepala Divisi Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo (Foto: Antara)

Diketahui, korban dari insiden pendaratan darurat Helikopter Bell 412 SP 3001 yang membawa Kapolda Jambi Irjen Rusdi Hartono telah dievakuasi dan mendapat perawatan.

Enam orang korban saat ini menjalani perawatan di Rumah Sakit Bhayangkara Polda Jambi.

Keenam orang tersebut yakni Dirreskrimum Polda Jambi Kombes Pol Andri Ananta Yudhistira, Dir Polair Polda Jambi Kombes Pol Michael Mumbunan, pilot AKP Ali Nurdin S Harahap, kopilot AKP Amos Freddy P Sitompul, Koorspripim Kompol Ayani dan tekhnisi heli Aipda Susilo.

Selain keenam korban, dua korban lainnya Kapolda Jambi Irjen Rusdi Hartono dan ajudan Briptu Muhardi Aditya, yang menderita luka cukup parah, mendapat perawatan di RS Polri Kramat Jati, Jakarta. Keduanya dibawa ke Jakarta dengan pesawat khusus pada Rabu, 22 Februari 2023 sore.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

Kadiv Humas Polri ke Kapolda-Kapolres: Kebaikan Polisi Jangan Ditutup-tutupi

Nasional
1 hari lalu

Transaksi Narkoba di Kampung Berlan Sudah Terstruktur, Ada QR Code

Nasional
1 hari lalu

Komisi Reformasi Targetkan Rumusan Revisi UU Polri Rampung Januari 2026

Nasional
2 hari lalu

Kapolri Perkuat Propam, Warga Bisa Laporkan Polisi Nakal Lewat Barcode

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal