KPAI Minta Pemda Lindungi Para Korban Dugaan Ayah Perkosa 3 Anak di Luwu Timur 

Dimas Choirul
Korban kasus dugaan pemerkosaan di Luwu Timur Sulsel harus dilindungi. (Foto ilustrasi: Antara)

JAKARTA, iNews.id - Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) mengecam kasus dugaan pemerkosaan ayah kepada 3 anak di Luwu Timur, Sulawesi Selatan. Pemerintah daerah diminta segera  memenuhi hak anak-anak korban untuk mendapatkan rehabilitasi psikologis maupun medis.

"Saya menyampaikan keprihatinan dan mengecam dugaan kekerasan seksual yang dilakukan seorang ayah terhadap ketiga putrinya," kata Komisioner KPAI Retno Listyarti dalam keterangan tertulis, Sabtu (9/10/2021).

Retno mengapresiasi ibu korban yang melaporkan kejahatan seksual kepada kepolisian, meski pelaku suaminya.

"Perjuangkan sang ibu akan memberikan persepsi positif juga pada anak-anaknya bahwa sang ibu men perjuangkan mereka," tuturnya.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Megapolitan
8 hari lalu

Polisi Pastikan Pemilik Email Penyebar Teror Bom 10 Sekolah Depok Bukan Korban Pemerkosaan

Internasional
1 bulan lalu

Iran Eksekusi Mati Pria Pemerkosa 2 Perempuan di Depan Umum

Nasional
1 bulan lalu

Waskita Kantongi Proyek Sekolah Rakyat di Sulsel, Target Rampung 2026

Nasional
1 bulan lalu

Menteri ATR Nusron Wahid Gelar Rakor di Sulsel, Bahas 6 Isu Strategis Pertanahan

Nasional
1 bulan lalu

Bangun Sekolah Rakyat di Kalteng hingga Sulsel, Kementerian PU Gelontorkan Rp3,88 Triliun

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal