Diketahui, KPK sedang mengusut kasus dugaan korupsi dana hibah untuk kelompok masyarakat atau pokmas dari APBD Provinsi Jatim Tahun Anggaran 2019-2022.
Adapun, KPK telah menetapkan 21 orang sebagai tersangka kasus ini.