KPU Pastikan 100 Persen Logistik Pilkada 2020 sudah Sampai di Kabupaten/Kota

Felldy Aslya Utama
Komisioner KPU Divisi Logistik, Pramono Ubaid Tanthowi. (Foto: iNews.id/Felldy Utama)

Urusan surat suara yang rusak ini, Pram menuturkan KPU telah meminta kepada penyedia untuk memenuhi kewajibannya apabila ditemukan kecacatan pada produk yang telah dicetak. Hal itu, kata dia, sudah tertera dalam perjanjian kontrak antara KPU dengan pihak penyedia.

"Penyedia punya kewajiban untuk memenuhi kekurangan itu tanpa tambahan biaya karena itu bagian dari hak dan kewajiban antara penyedia dan KPU," ujarnya.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Nasional
6 hari lalu

Sidang Sengketa Informasi, KPU Ungkap Ijazah Capres Tak Termasuk Dokumen yang Diserahkan ke ANRI

Nasional
16 hari lalu

Buntut Kasus Jet Pribadi, Anggaran KPU bakal Dipelototi Komisi II DPR

Buletin
18 hari lalu

Jelang Aksi Pemakzulan Bupati Pati Sudewo, Warga Kirim Bantuan Logistik ke Posko

Nasional
25 hari lalu

Datangi KPU, Bonatua Silalahi Terima Salinan Ijazah Jokowi Terlegalisir Saat Nyapres 2014

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal