Kutuk Pembunuhan Ketua MUI Labura, Anwar Abbas: Pelaku Harus Dihukum Berat

Fahreza Rizky
Wakil Ketua MUI, Anwar Abbas mengutuk keras pembunuhan Ketua MUI Labuhabatu Utara (Labura), Sumatera Utara, Aminurrasyid Aruan. (Foto: Istimewa)

Ketua MUI Labuhanbatu Utara (Labura), Aminurrasyid Aruan meninggal dengan kondisi mengenaskan. Korban dibacok oleh seorang pria bernama Anto dogol (AD).

Kapolres Labuhanbatu, AKBP Deni Kurniawan mengatakan kejadian bermula saat korban menegur tersangka agar tidak lagi mencuri buah sawit miliknya.

Teguran itu membuat pelaku sakit hati sehingga di saat korban pergi untuk mencari rumput makanan ternak,tiba-tiba pelaku mendatangi korban dan langsung melakukan pembacokan yang mengakibatkan korban tewas.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Megapolitan
8 jam lalu

Geger! Pria di Depok Ditusuk hingga Tewas saat Tidur, Pelaku Sempat Berteriak Aneh

Nasional
2 hari lalu

MUI Kritik Pemidanaan Poligami dan Nikah Siri di KUHP Baru: Potensi Bertentangan Hukum Islam

Nasional
14 hari lalu

MUI Terima Surat Pengunduran Diri Ma'ruf Amin, segera Diproses

Nasional
14 hari lalu

Sumatra Dilanda Banjir, Ketua MUI Imbau Perayaan Tahun Baru 2026 Diisi Doa Bersama

Nasional
16 hari lalu

Tak Hanya di MUI, Ma'ruf Amin Juga Mundur dari Dewan Syuro PKB

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal