Mahfud MD: Pemerintah Coba Bantu Pulangkan Rizieq Shihab Tapi Ditolak

Riezky Maulana
Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan Mahfud MD menyebut pemerintah pernah mencoba memulangkan Habib Rizieq Shihab ke Indonesia namun ditolak. (Foto: Kemenko Polhukam).

Menurut Mahfud, Rizieq seharusnya melengkapi dokumen pribadi jika memang ingin pulang ke Indonesia. Rizieq, kata Mahfud, tidak pernah melaporkan masalah apapun ke Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Arab Saudi.

"Konteksnya sebagai pemerintah saya mau membantu tapi dijawab dengan video itu. Kalau kita mau bantu kan harus punya dokumen dan tandatangan dia. Bagaimana kita mendapatkan itu sementara ada sumpah begitu, selain itu dia tak melaporkan masalahnya ke KBRI, dari mana kita bisa membantu tanpa dokumen," kata Mahfud.

Habib Rizieq rencananya akan tiba di Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten pada 10 November 2020. Di Indonesia dia akan menikahkan putrinya serta menghadiri sejumlah peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Nasional
57 menit lalu

Mahfud MD Bantah Pernah Sebut Ijazah Jokowi Asli atau Palsu, Minta UGM Segera Konfirmasi

Nasional
4 jam lalu

Roy Suryo Cs Jadi Tersangka, Mahfud MD: Hanya Hakim yang Bisa Buktikan Ijazah Jokowi Asli atau Palsu! 

Nasional
1 hari lalu

10 Tokoh Jadi Pahlawan Nasional, Fadli Zon: Jasa-Jasa Mereka Jelas

Nasional
2 hari lalu

Fadli Zon Ungkap Gelar Pahlawan untuk Soeharto Lewati Kajian Panjang, Libatkan Sejarawan

Nasional
3 hari lalu

Prabowo Kumpulkan Kapolri, Panglima TNI hingga Fadli Zon di Kertanegara, Bahas Apa?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal