Mahfud MD Tolak Klaim 3 Juta Penjemput Habib Rizieq di Bandara Soetta: 10.000 Tidak Masuk

Tim MNC Portal
Menkopolhukam Mahfud MD menolak klaim jumlah penjemput Habib Rizieq di Bandara Soetta pada 10 November 2020 mencapai tiga juta orang. (Foto: iNews)

Mahfud juga mengaku dirinya menyampaikan pernyataan Habib Rizieq boleh dijemput, tapi harus tetap menaati protokol kesehatan.

"Saya juga yang mengumumkan HRS boleh dijemput asal tertib dan tak melanggar protokol kesehatan. Saya juga yang minta HRS diantar sampai ke Petamburan," kata Mahfud MD.

Diskresi pemerintah, kata Mahfud, diberikan untuk penjemputan, pengamanan, dan pengantaran dari bandara sampai ke Petamburan.

"Itu sudah berjalan tertib sampai HRS benar-benar tiba di Petamburan sore. Tapi acara pada malam dan hari-hari berikutnya yang menimbulkan kerumunan orang sudah di luar diskresi yang saya umumkan," ujarnya.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

Terminal 1C Bandara Soetta Siap Beroperasi 12 November, Mampu Layani 10 Juta Penumpang

Nasional
3 hari lalu

Daftar 10 Anggota Komisi Percepatan Reformasi Polri, Jimly Asshiddiqie Jadi Ketua  

Nasional
3 hari lalu

Prabowo bakal Lantik Komite Reformasi Polri, Mahfud MD hingga Yusril Tiba di Istana

Nasional
13 hari lalu

Mahfud MD Buka Suara soal Komite Reformasi: Memposisikan Polri Jadi Aset Penjaga dan Pemaju NKRI

Nasional
13 hari lalu

Bertemu Purnawirawan Jenderal, Mahfud MD: Semua Ingin Polri Kembali ke Jati Dirinya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal