Mendagri Tito Karnavian: Pemilu Damai Tanggung Jawab Bersama

Raka Dwi Novianto
Mendagri Muhammad Tito Karnavian mengatakan pelaksanaan pemilu yang damai merupakan tanggung jawab bersama. (Foto: Kemendagri)

Sementara itu, Menko Polhukam Mahfud MD menyampaikan pesta demokrasi bukan cuma milik pemerintah, tetapi milik semua rakyat Indonesia. Acara "Senandung Pemilu Damai" ini dimaksudkan untuk memanjangkan tekad dalam mewujudkan pelaksanaan pemilu damai di lingkup peran masing-masing. 

Mahfud menambahkan, tujuan dilaksanakan pemilu salah satunya agar terjadi sirkulasi kepemimpinan. Dalam prosesnya akan ada strategi hingga persaingan yang ketat, hal ini sah tetapi jangan sampai merusak tata kehidupan bernegara.

Untuk itu, pemilu yang damai perlu diwujudkan dengan membangun konsolidasi bersama semua pihak. 

"Ini penting dan kedamaian bersumber dari kita," kata Mahfud.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Nasional
6 hari lalu

Mendagri: Gubernur Riau Abdul Wahid Langsung Dinonaktifkan jika Ditahan

Buletin
10 hari lalu

Menkeu Purbaya Tekankan Data BI Valid Soal Dana Pemda Mengendap

Nasional
19 hari lalu

BI soal Data Dana Pemda Mengendap: Hasil Verifikasi Laporan Seluruh Bank 

Nasional
22 hari lalu

Purbaya Ingatkan Kepala Daerah Pentingnya Jaga Inflasi: Kalau Ada Pemilu, Hampir Pasti Terpilih Lagi

Nasional
22 hari lalu

Rapat Bareng Pemda, Menkeu Purbaya Soroti Anggaran Mengendap di Kas Daerah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal