Mendikdasmen Ganti PPDB Jadi SPMB, Apa Alasannya?

Nur Khabibi
Kemendikdasmen resmi mengganti nama Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) menjadi Sistem Penerimaan Murid Baru (SPMB) (foto: MPI)

JAKARTA, iNews.id - Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen) resmi mengganti nama Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) menjadi Sistem Penerimaan Murid Baru (SPMB). Mendikdasmen Abdul Mu'ti mengungkapkan alasan pergantian nama tersebut. 

"Alasannya diganti kenapa? Karena kita ingin memberikan pelayanan pendidikan yang terbaik bagi semua," kata Mu'ti di Jakarta Pusat, Kamis (30/1/2025).

Mu'ti menjelaskan, terdapat penyempurnaan dari sistem sebelumnya. Sementara hal yang baik tetap dipertahankan. 

"Solusinya yang sudah baik kita pertahankan, karena untuk SD tidak ada perubahan. Untuk SMP jalurnya tetap sama, perubahannya pada presentase masing-masing jalur," ujarnya.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Buletin
23 jam lalu

Keji! Ini Motif Pembunuhan dan Mutilasi Istri Pegawai Pajak Manokwari

Buletin
1 hari lalu

Miris! Penculik Bilqis Ternyata Juga Jual Dua Anak Kandung

Buletin
2 hari lalu

Kebakaran Dahsyat di Belawan Medan: 10 Rumah Ludes, Warga Luka Parah

Buletin
2 hari lalu

Pembunuhan Satu Keluarga di Indramayu, Keluarga Korban Tuntut Hukuman Setimpal

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal