Menkominfo Sebutkan Tantangan Pers di Era Digital

Novie Fauziah
Menkominfo Johnny G. Plate (tangkapan layar)

Meski demikian, Johnny menilai kualitas pers di masa kini ikut mengalami perubahan, yakni peningkatan menjadi ke arah yang lebih baik.

Pada 2021, berdasarkan Indeks Kebebasan Pers yang dirilis RSF (Reporters Without Borders), Indonesia menempati urutan ke-113 dari 180 negara atau meningkat signifikan dari urutan 139 pada 2013 silam.

Kemudian, indeks kemerdekaan pers Indonesia juga mencapai skor 76,02 pada 2021. Angka ini meningkat 0,75 dari tahun sebelumnya.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
12 hari lalu

iNews Ajak Mahasiswa Unpad Pahami Tren Media di Era Digital

Nasional
28 hari lalu

Pesan Rektor MNC University ke Mahasiswa Baru: Siap Hadapi Perubahan dan Adaptif

Nasional
1 bulan lalu

Persoalan Keamanan Data dan Upaya Perlindungannya

Internet
2 bulan lalu

Masuk Era Digital, Ini Masalah yang Dialami Startup dan Pencari Kerja

Nasional
4 bulan lalu

Kejari Jakpus bakal Periksa Eks Menkominfo Johnny G Plate terkait Korupsi PDNS

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal