Mensesneg : KSAL Bisa Jadi Panglima TNI di Periode Berikutnya

Felldy Aslya Utama
Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Pratikno (foto: Antara)

Pratikno menjelaskan alasan Jokowi yang akhirnya memilih Jenderal TNI Andika Perkrasa sebagai suksesor Marsekal Hadi Tjahjanto sebagai Panglima TNI. Hadi akan pensiun dari Panglima TNI pada November 2021.

"Syarat Panglima TNI itu kan harus kepala staf. Kepala stafnya kan sekarang ini kan TNI AU sudah Panglima. Jadi pilihannya AD dan AL, pak Presiden sudah memilih angkatan darat," kata Pratikno.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
3 hari lalu

MK Larang Polisi Aktif Duduki Jabatan Sipil, Ini Kata Mensesneg

Nasional
4 hari lalu

Prabowo Perintahkan Mensesneg Periksa Dana Transfer ke Daerah

Nasional
8 hari lalu

Istana Ungkap Rencana Merger GoTo dan Grab, Danantara Dilibatkan

Internasional
16 hari lalu

Media Asing Singgung IKN, Bakal Jadi Kota Hantu

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal