Mengenai status di Kemenkumham, Jhoni menyebut sudah mempunyai rencana. Salah satunya membuktikan lewat pengadilan.
"Kalau mereka keberatan mari kita uji," ujarnya.
Sebelumnya, Partai Demokrat lewat Ketum Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mengaku Moeldoko melakukan kudeta. Dia menilai KLB tidak sah.