Momen Akrab Alam Ganjar Bareng Mutiara Baswedan, Diskusi hingga TikTok Dance

Rifqi Herjoko
Alam Ganjar dan Mutiara Baswedan (foto: MPI)

JAKARTA, iNews.id - Putra Ganjar Pranowo, Alam Ganjar dan putri Anies Baswedan, Mutiara Baswedan tampak akrab dalam acara Mikir Santai PlayDay 2023. Acara digelar di Vadeva Terrasse, Kemang, Jakarta Selatan, Sabtu (9/12/2023) sore.

Pada acara tersebut, Alam, Mutiara dan Ketua Dewan Pembina Bersama Prabowo (Bepro), Ibnu Riza berdiskusi santai dengan anak-anak muda yang hadir. Selain talkshow, ketiga figur muda itu diminta mengikuti permainan yang sudah disiapkan.

Game yang disiapkan meliputi TikTok Dance, Uno Stacko hingga lempar bola. Alam tampak malu-malu ketika harus menari TikTok di depan anak-anak muda yang hadir.

Seusai acara, Alam Ganjar mengaku senang bisa berdiskusi dan bermain bersama Mutiara dan Ibnu. Alam lalu menyampaikan harapan kepada anak-anak muda agar aktif berpartisipasi pada Pemilu 2024.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
3 hari lalu

Cerita Sandiaga Uno Maju Pilgub Jakarta 2017, Sempat Tak Pede hingga Berpasangan dengan Anies

Nasional
13 hari lalu

Prabowo Sebut Pengangguran Turun, Anies: Kedengarannya Malah Sebaliknya

Nasional
20 hari lalu

Anies: Selamat Ulang Tahun Presiden Prabowo, Semoga Allah Beri Petunjuk dan Perlindungan

Nasional
26 hari lalu

Gerindra Bela Prabowo usai Disindir Anies: Presiden Rangkul Seluruh Elemen

Nasional
27 hari lalu

Anies Sindir Balik Prabowo, Gerindra Tak Tinggal Diam

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal