Momen Denny Caknan Grogi Tingkat Dewa Bertemu KSAD Andika Perkasa

Ihya Ulumuddin
Penyanyi Denny Caknan (kanan) bertemu KSAD Jenderal TNI Andika Perkasa dan istri, Hetty Andika Perkasa di Yogyakarta, belum lama ini. (Foto: Youtube TNI AD).

Denny Caknan tampak sangat antusias. Dalam kesempatan ini dia menyanyikan lagu andalannya yang sedang hits di kalangan anak muda itu. Denny merasa bangga atas momen indah ini.

“Suatu kebanggaan tersendiri bagi saya bisa bertemu dengan beliau, Bapak Andika Perkasa. Grogi tingkat dewa begitu yang dirasakan ketika pertama kali bertemu dengan beliau, hehe,” ucapnya.

“Beliau yang saya kira menakutkan ternyata begitu humble, asyik dan juga paham betul akan per-ambyar-an duniawi. sukses terus Bapak . Bravo TNI AD !!,” kata Denny.

Editor : Zen Teguh
Artikel Terkait
Internet
11 hari lalu

Rumahnya Dijadikan Titik COD, Bukan Marah Denny Caknan Malah Kasih Wifi

Nasional
12 bulan lalu

Andika-Hendi Cabut Gugatan Hasil Pilgub Jateng, Ini Alasannya

Nasional
12 bulan lalu

Andika-Hendi Cabut Gugatan Hasil Pilkada Jateng 2024 di MK

Seleb
1 tahun lalu

Profil dan Biodata Angela Perkasa, Putri Andika Perkasa yang Menikah dengan Iptu Hafiz Prasetia Akbar

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal