Momen Nadiem Banjir Pelukan Ojol di Sidang Kasus Korupsi Chromebook

Annastasya Rizqa
Nadiem banjir pelukan dari para ojol saat sidang kasus korupsi Chromebook pada Senin (19/1/2026). (Foto: iNews.id/Annastasya)

JAKARTA, iNews.id - Terdakwa kasus dugaan korupsi pengadaan laptop Chromebook, Nadiem Makarim, mendapat dukungan dari para pengemudi ojek online yang hadir dalam sidang lanjutan di Pengadilan Tipikor Jakarta Pusat. Mereka terlihat memenuhi ruangan pada Senin (19/1/2026).

Saat jam istirahat, Nadiem keluar ruangan sidang dan disambut dukungan serta pelukan hangat dari para ojek online yang setia hadir. Mereka memanjatkan doa sekaligus memeluk Nadiem.

“Semangat Pak Nadiem,” ucap salah seorang ojek online di ruang sidang

.“Allah memberkatimu,” sambung ojol lainnya.Nadiem pun ikut membalas pelukan dari para ojek online tersebut.

“Terima kasih, terima kasih semua,” ucap Nadiem.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
8 jam lalu

Sidang Nadiem Makarim Memanas, Pengacara dan Jaksa Debat soal Kamera di Meja

Nasional
9 jam lalu

Jalani Sidang, Nadiem Makarim Mengaku Masih Alami Reinfeksi

Nasional
10 jam lalu

Eks Wamenaker Noel Ebenezer Tiba di Ruang Sidang, Tegaskan Siap Ikuti Persidangan

Nasional
4 hari lalu

Puspadaya Perindo Dampingi Sidang Putusan Kasus Pencabulan Anak di PN Jaktim

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal