MRT Evaluasi Kepadatan Penumpang di Empat Stasiun

Antara
Wildan Catra Mulia
Ilustrasi MRT Jakarta. (Foto: ist)

Kamaluddin menuturkan, MRT Jakarta melaksanakan pembatasan operasional setelah adanya imbauan dari Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan pada masyarakat untuk mengurangi kegiatan di luar rumah, bekerja jarak jauh, belajar di rumah dan beribadah di rumah.

Karena itu, MRT Jakarta sebagaimana arahan pemerintah itu, untuk angkutan umum di Jakarta mulai Senin ini
sebetulnya difokuskan hanya khusus untuk pekerja yang masih perlu menangani penanganan COVID-19 seperti pekerja medis dan pelayanan publik yang memang tidak bisa dikerjakan dari rumah.

"Layanan angkutan umum pada hari ini bukan ditujukan untuk mobilitas pekerja normal ke kantor, yang sudah diimbau untuk bekerja dari rumah," kata Kamaluddin.

Editor : Djibril Muhammad
Artikel Terkait
Megapolitan
4 hari lalu

Layanan MRT Jakarta Kembali Normal usai Gangguan

Megapolitan
4 hari lalu

MRT Jakarta Hanya Layani Rute Lebak Bulus-Blok M imbas Gangguan 

Megapolitan
4 hari lalu

TransJakarta Tambah Armada Buntut Gangguan MRT

Megapolitan
4 hari lalu

MRT Jakarta Gangguan, Penumpang Tertahan Lama di Stasiun

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal