Ngobrol Bareng Pangeran tentang Aksara Jawa, Ikuti Live Streaming IG Live dan YouTube MNC Trijaya!

Djibril Muhammad
Radio Trijaya FM Networks menggelar "Ngobrol Bareng" dengan tamu Kanjeng Pangeran Haryo Notonegoro pada Rabu (3/3/2021) pukul 14.00 WIB.  (Foto: MNC Media).

JAKARTA, iNews.id - Pengembangan kebudayaan sering terlupakan dalam perbincangan akhir-akhir ini. Terlebih dengan pembatasan selama pandemi Covid-19, pagelaran budaya yang mengumpulkan banyak orang terpaksa dialihkan ke ruang-ruang virtual. 

Salah satu bentuk kebudayaan Jawa adalah aksara yang dikenal sebagai Hanacaraka. Aksara ini masih diajarkan di Daerah Istimewa Yogyakarta, Jawa Tengah, dan Jawa Timur sebagai pelajaran muatan lokal. 

Selain di bangku sekolah, aksara ini jarang dipakai dalam kehidupan sehari-hari secara umum, misalnya, di media sosial maupun online. Berbeda dengan aksara lainnya seperti Hanzi (Cina) dan Hangeul (Korea) yang bisa ditemui di gadget kita. 

Untuk mengembangkannya, Kongres Aksara Jawa akan diselenggarakan pada 22-26 Maret 2021 di Yogyakarta. Siapa saja yang bisa mengikuti kegiatan tersebut? Bagaimana upaya mengenalkan Hanacaraka ke generasi muda?

Editor : Zen Teguh
Artikel Terkait
Nasional
3 bulan lalu

Gaji Abdi Dalem Kraton Jogja, Segini Besaran hingga Tugas Kerjanya

Buletin
7 bulan lalu

Meriah! Momen Grebeg Syawal Keraton Yogyakarta, Warga Berebut Gunungan Hasil Bumi

Bisnis
10 bulan lalu

Besaran Gaji Abdi Dalem Kraton Yogyakarta Beserta Tugasnya

Destinasi
2 tahun lalu

15 Tempat Wisata di Jogja, dari Candi hingga Pantai

Destinasi
3 tahun lalu

Inikah Pohon Keraton Paling Istimewa di Yogyakarta? Kesaktian Bisa Hilang saat Melewatinya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal