Nyepi dan Idul Fitri Berdekatan, Gibran: Keberagaman Itu Kekuatan Kita

Binti Mufarida
Wapres Gibran Rakabuming Raka (foto: Setwapres)

“Saya tidak bosan-bosan untuk mengingatkan, bahwa yang namanya keberagaman itu adalah kekuatan kita. Perbedaan itu mendewasakan kita. Perbedaan itu menyatukan kita,” ujar Gibran.

Gibran mengapresiasi pelaksanaan Tawur Agung Kesanga yang dilaksanakan di Candi Prambanan yang berdampingan dengan Candi Sewu, kompleks candi Budha terbesar kedua setelah Candi Borobudur. Wapres menilai, pemilihan lokasi ini merupakan simbol toleransi antarumat beragama.

Wapres kembali mengingatkan bahwa keragaman suku, ras, budaya dan agama di Indonesia perlu terus dirawat. Hal tersebut dapat menjadi kekuatan besar untuk persatuan dan kemajuan Indonesia.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
8 jam lalu

Arahan Prabowo ke Komisi Reformasi Polri: Dengarkan Suara Elite hingga Netizen

Megapolitan
5 jam lalu

7 Fakta Ledakan di SMAN 72 Jakarta, Nomor 5 Mengejutkan!

Nasional
10 jam lalu

Prabowo Ungkap Alasan Kapolri Masuk Komisi Percepatan Reformasi Polri

Nasional
10 jam lalu

Komisi Percepatan Reformasi Polri Targetkan Beri Rekomendasi ke Prabowo dalam 3 Bulan

Nasional
11 jam lalu

Bahlil Sebut Soeharto Layak Dapat Gelar Pahlawan, Singgung Jasa Program Transmigrasi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal