Pengendara motor tersebut ternyata Praka NC. Dia diduga tidak terima atas teguran Faisal.
NC kemudian diduga memukul Faisal. Akibat peristiwa itu, Faisal luka-luka.
Keesokan harinya, Faisal melaporkan kasus penganiayaan itu ke polisi.