Pelapor Roy Suryo soal Tuduhan Ijazah Palsu Jokowi Diperiksa, Desak Perkara Naik Sidik

Riyan Rizki Roshali
Ijazah Presiden ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi) yang diunggah politikus PSI Dian Sandi Utama lewat akun X @DianSandiU. (Foto: @DianSandiU/X)

"Pada dasarnya kedatangan saya mendesak Polda Metro untuk segera naik sidik. Saya minta kepada Polda Metro Jaya, khususnya Pak Kapolda ya, untuk segera memerintahkan ini naik sidik," tutur Ade.

"Kalau yang laporan Pak Jokowi kan sudah diperiksa. Harusnya sudah gelar perkara untuk naik sidik, nggak perlu berlama-lama lagi," jelas dia.

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Buletin
6 bulan lalu

Jokowi Respons Rismon Sianipar bakal Laporkan Dugaan Skripsi Palsu: Sertifikat Tanah Juga

Nasional
6 bulan lalu

Rismon Sianipar Ancam Laporkan Skripsi Palsu ke Polisi, Jokowi: Tak Layani!

Video
6 bulan lalu

Rismon Sianipar Ancam Laporkan Skripsi, Jokowi Tantang Laporkan Semua Berkasnya

Nasional
6 bulan lalu

Respons Jokowi Tantang Balik yang Tuduh Skripsinya Palsu: Laporkan Saja, Saya Layani!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal