Penerima Bansos Mundur usai Rumah Ditempeli Stiker Keluarga Miskin, Mensos: Kita Hormati

Riyan Rizki Roshali
Mensos Gus Ipul menghormati penerima bansos yang mengundurkan diri usai rumah ditempeli stiker bansos. (Foto: Dok. Kemensos)

“Ya memang ada dampak positif ya dari penempelan stiker, meskipun itu adalah inisiatif daerah. Jadi penempelan stiker itu inisiatif daerah untuk memastikan bahwa memang yang menerima bansos itu adalah mereka yang memenuhi kriteria,” tutur dia.

Ia mengaku tidak mengetahui pasti daerah-daerah mana saja yang menempel stiker keluarga miskin di rumah penerima bansos. Namun, ia menyebutkan, sejumlah daerah lain juga punya caranya tersendiri untuk mengidentifikasi penerima bansos di samping memasang stiker.

Di sisi lain, kata dia, selain penerima yang keluar, Kemensos juga menerima lebih dari 600.000 usulan baru warga yang dinilai layak untuk mendapat bantuan.

“Jadi ada yang menyanggah orang lain atau keluarga-keluarga yang semestinya mereka tidak dapat bantuan tapi kok dapat bantuan. Itu ada yang 50 lebih. Nah ini kan kami jadikan sebagai bagian bahan untuk verifikasi, validasi,” ucap dia.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
11 jam lalu

BSU Ketenagakerjaan Cair Lagi di November 2025? Ini Cara Cek dan Syaratnya

Nasional
3 hari lalu

Cek Bansos Rp900 Ribu November 2025 lewat HP, Cara Daftar dan Syaratnya Lengkap

Nasional
4 hari lalu

BLT Kesra 2025 Cair Kapan? Jangan Sampai Ketinggalan Jadwal Terbaru Ini!

Nasional
4 hari lalu

Cek Bansos Kesra Rp900.000 Tahap 2 di Situs cekbansos.kemensos.go.id

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal