Pengertian Pola Lantai: Tujuan, Fungsi, Jenis dan Contohnya

Punta Dewa
Pengertian pola lantai: tujuan, fungsi, jenis dan contohnya (Foto: Perpustakaan)

2. Pola lantai juga digunakan untuk membedakan gerakan tari satu dengan yang lainnya.

3. Adanya pola lantai membuat tarian lebih menarik dan tidak membosankan.

4. Pola lantai membantu penari terlihat oleh penonton secara keseluruhan.

5. Pola lantai digunakan untuk menguasai panggung agar tidak ada kekosongan atau ketidakselarasan.

Fungsi Pola Lantai 

Pola lantai juga berfungsi untuk menata gerakan penari, membuat penari terlihat kompak, menciptakan struktur dalam pementasan tari, dan membantu penari menyesuaikan diri dengan tata panggung.

Jenis Pola Lantai dan Contohnya

1. Pola Lantai Garis Lurus Vertikal

Pola lantai ini membentuk garis lurus dari depan ke belakang atau sebaliknya. Pola lantai ini melambangkan hubungan antara manusia dengan manusia lainnya. Contoh: Tari Baris Cengkedan-Bali, Tari Serimpi-Jawa Tengah, dan Tari Yospan-Papua.

2. Pola Lantai Garis Lurus Horizontal

Pola lantai ini berjajar lurus dari kanan ke kiri atau sebaliknya. Pola lantai ini melambangkan hubungan antara manusia dan alam. Contoh: Tari Saman-Aceh dan Tari Indang-Sumatera Barat.

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Nasional
3 tahun lalu

Pola Lantai Garis Lengkung: Pengertian, Jenis dan Contoh Tarian Daerahnya

Nasional
3 tahun lalu

Pola Lantai Diagonal, Horizontal, Vertikal Lengkap Pengertian dan Contohnya

Nasional
3 tahun lalu

Pola Lantai Horizontal: Pengertian, Contoh dan Bentuknya Lengkap

Nasional
3 tahun lalu

Tari Kecak Memiliki Pola Lantai Berbentuk Apa? Ini Jawaban dan Sejarahnya

Nasional
3 tahun lalu

Perubahan Posisi atau Sikap Anggota Badan pada saat Menari Disebut Gerak, Ini Penjelasannya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal