Pengumuman PPPK Guru Tahap 2 Ditunda, Ini Penjelasan BKN

Neneng Zubaedah
Ilustrasi pengumuman PPPK guru tahap 2. (Foto: Ilustrasi/Ist)

JAKARTA, iNews.id - Pemerintah menunda pengumuman PPPK guru tahap 2. Seharusnya, pengumuman dilakukan pada Kamis (16/12/2021) kemarin.

Pengumuman PPPK Guru Tahap 2

Terkait hal itu, Kepala Biro Hubungan Masyarakat, Hukum dan Kerjasama Badan Kepegawaian Negara (BKN) Satya Pratama menjelaskan adanya penundaan pengumuman PPPK guru tahap 2. Hal itu karena ada keterlambatan penyampaian hasil.

"Keterlambatan disebabkan oleh penyampaian hasil yang baru disampaikan ke BKN sehingga membutuhkan waktu untuk diolah," ujar dia melalui pesan WhatsApp, Kamis (16/12/2021).

Lebih lanjut, terkait kapan pengumuman PPPK guru tahap 2 dilakukan, Satya menjawab bahwa ada kemungkinan dilakukan pada pekan depan.

"Pengumuman akan dilaksanakan sesegera mungkin pada minggu depan," imbuh dia.

Sebelumnya, pada Pengumuman No 6510 tentang Penyesuaian Jadwal Pelaksanaan Seleksi Kompetensi PPPK guru 2021 tercatat jadwal sebagai berikut.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
6 jam lalu

Program Makan Bergizi Gratis Diperkuat, Guru Bakal Dapat Jam Khusus Ajarkan Ilmu Gizi

Nasional
3 hari lalu

Pendaftaran PPPK Kementerian HAM Resmi Dibuka, Cek Formasi dan Jadwalnya!

Nasional
5 hari lalu

Jaksa Sebut Nadiem Tahu Chromebook Tak Bisa Digunakan Guru dan Siswa

Nasional
7 hari lalu

Guru Terdampak Bencana Dapat Tunjangan Khusus dari Pemerintah: Terima Kasih Pak Prabowo

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal