Perintah Prabowo soal Penanganan Ambruknya Ponpes Al Khoziny di Sidoarjo

Felldy Aslya Utama
Presiden Prabowo Subianto memberi perintah terkait penanganan ambruknya ponpes Al Khoziny di Sidoarjo. . (Foto: screenshot)

"Beliau kemudian memerintahkan kepada para menteri terkait dan gubernur dan wakil gubernur untuk memberikan perhatian," ujarnya.

Ia berharap, peristiwa tak serupa tidak terjadi di kemudian hari. Untuk itu, ia meminta setiap Pondok pesantren harus memperhatikan unsur keamanan dari infrastruktur bangunannya.

"Evaluasi ke depan ke semua pondok pesantren kita harapkan segera didata dan dipastikan keamanan dari sisi bangunan bangunan infrastruktur pondok masing masing," pungkasnya.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
7 jam lalu

Kawasan Industri Halal di Sidoarjo Siap Diresmikan, Tawarkan Tax Holiday 20 Tahun

Buletin
4 hari lalu

Atap Klinik di Cirebon Ambruk Akibat Hujan Deras dan Angin Kencang, 9 Pasien Terluka

Buletin
16 hari lalu

Kebakaran Hanguskan 27 Kamar di Ponpes Hidayatul Mubarokah Lebak Banten

Megapolitan
23 hari lalu

Tembok Pembatas TPU Jeruk Purut Ambruk Diguyur Hujan Deras

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal