Cak Imin mendorong pesantren bisa terus beradaptasi dengan perubahan zaman dari aspek pendidikan, politik, maupun sosial. Forum tersebut, kata dia, akan mengevaluasi sistem pendidikan yang selama ini ada di pesantren.
"Nah, ini menjadikan kita melakukan revolusi, tata kelola pendidikan, dan pesantren kita," tutur dia.