Polisi Panggil Ulang Ustaz Haikal Kasus Cerita Mimpi Bertemu Nabi

Antara
Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Yusri Yunus. (Foto: Sindo Media).

JAKARTA, iNews.id - Polisi menjadwalkan ulang pemanggilan Ustaz Haikal Hasan. Dia seharusnya dimintai keterangan terkait pernyataan mimpi bertemu Nabi Muhammad SAW.

Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Yusri Yunus mengatakan, ustaz yang biasa disapa Babe Haikal itu tidak datang memenuhi panggilan hari ini. Kapan pemanggilan ulang dia tidak menyampaikan.

"Tadi pagi ada pengacara sampaikan ada kegiatan di Solo, jadi tidak bisa memenuhi undangan, akan kami jadwalkan lagi," ujar Yusri di Kawasan Monas, Jakarta Pusat, Senin (21/12/2020).

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Nasional
25 hari lalu

Prabowo Beri Pesan ke Anak Muda: Jangan Takut Bermimpi Besar dan Gagal

Internasional
1 bulan lalu

Awal Mula Maraknya Penangkapan Muslim di India terkait Tulisan "Saya Cinta Nabi Muhammad"

Internasional
1 bulan lalu

Mengapa Tulisan "Saya Cinta Nabi Muhammad" Bikin Polisi India Murka?

Internasional
1 bulan lalu

Heboh, Puluhan Muslim India Ditangkap Polisi gegara Tulisan Saya Cinta Nabi Muhammad

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal