Prabowo Bertemu Menhan Australia, Harap Lebih Banyak Taruna RI Belajar di ADFA dan Duntroon

muhammad farhan
Menhan Prabowo Subianto bertemu Menteri Pertahanan Australia The Hon Richard Marles MP (dok. Kemhan)

“Saya berharap ke depannya lebih banyak Taruna dari TNI AD, AL, dan AU yang bisa bergabung dengan rekan-rekannya di ADFA. Ini dapat menciptakan hubungan yang jauh lebih baik antara pemimpin TNI dan ADF di masa depan,” katanya.

Kedua negara saat ini sedang menyiapkan dokumen kerja sama dan statement of intent yang akan memberikan kerangka hukum dan administrasi yang komprehensif, untuk kemitraan pertahanan bilateral. Hal ini memperkuat dan menyederhanakan kerja sama pertahanan bilateral serta menjadi sinyal penting bagi kawasan tentang komitmen kemitraan pertahanan kedua negara terhadap keamanan maupun stabilitas kawasan.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
3 jam lalu

Mentan Amran Lapor Prabowo, 31 Desember Indonesia Swasembada Pangan

Nasional
6 jam lalu

Prabowo Minta BGN Bangun Peternakan Sapi untuk Atasi Kelangkaan Susu MBG

Nasional
7 jam lalu

Prabowo Bertemu Dasco di Istana, Bahas Kesejahteraan Ojol hingga Penyelenggaraan Haji 2026

Nasional
10 jam lalu

Prabowo Terima Dubes Rusia dan Pengusaha di Istana, Apa yang Dibahas?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal