Presiden Singapura Tanya Wapres soal Kondisi Politik Indonesia Jelang Pemilu, Ada Apa?

Binti Mufarida
Pertemuan Wapres Ma’ruf Amin dengan Presiden Singapura Tharman Shanmugaratnam. (Foto: Ist)

Bahkan, tidak hanya dari sisi pemerintah, pelibatan masyarakat sipil dan ormas keagamaan dalam menjaga hubungan harmonis antarumat beragama juga terus dilakukan. 

“Tidak hanya sifatnya state dan government yang melakukan itu, tapi juga bagaimana agar yang terjadi di Indonesia itu civil society dan ormas-ormas juga sudah bekerja dengan baik seperti Nahdlatul Ulama, Muhammadiyah dan yang lain-lain, termasuk gereja-gereja semuanya dengan tokoh-tokohnya bisa melakukan dialog antaragama dengan baik,” ujarnya.

“Disebutkan di situ juga ada FKUB, Forum Kerukunan Umat Beragama, yang sudah berjalan dengan baik, bahkan dibiayai pemerintah daerah masing-masing di tingkat provinsi, tingkat pemda dan semanya dijelaskan dengan baik,” katanya lagi.

Editor : Donald Karouw
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

Prabowo Bertemu Dasco di Istana, Bahas Pertumbuhan Ekonomi hingga Situasi Politik-Keamanan

Nasional
11 hari lalu

Wapres Gibran Minta Menteri dan Kepala Daerah Kawal Proyek Bendungan Jragung

Buletin
13 hari lalu

Gibran Buka Suara soal Isu Diasingkan ke Papua: Itu Tidak Benar!

Nasional
1 bulan lalu

Partisipasi Politik Generasi Muda Masih Minim, Partai Perindo Buka Political Development Program

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal