Jembatan apung yang menghubungkan Kecamatan Bojongsoang dan Kecamatan Baleendah, Kabupaten Bandung, patah setelah dihantam derasnya aliran Sungai Citarum. (Foto: Agi Ilman).
“Yang harus dilakukan membangun jembatan permanen. Dalam waktu dekat, kami akan menurunkan tim bersama Pemerintah Kabupaten Bandung untuk melihat kemungkinan pembangunan jembatan permanen agar peristiwa serupa tidak terulang,” katanya.