Respons Golkar soal Isu Jokowi Jadi Ketum usai Airlangga Mundur

Riyan Rizki Roshali
Partai Golkar merespons isu yang menyebut Jokowi bakal menjadi ketum menggantikan Airlangga Hartarto. Apa katanya? (Foto: Antara)

“Setelah itu seperti apa? Nanti kita tunggu siapa yang jadi pelaksana tugas," kata dia.

Sebelumnya, Jokowi menanggapi santai isu dirinya yang dikaitkan menjadi ketum Golkar.

"Saya sementara ini ketua Indonesia saja," kata Jokowi dalam video yang ditayangkan channel YouTube Sekretariat Presiden, Kamis (21/3/2024).

Sementara itu, Airlangga menyatakan Jokowi dan putra sulungnya sekaligus Wakil Presiden (Wapres) terpilih Gibran Rakabuming Raka sudah masuk dalam keluarga besar Golkar.

Dia mengatakan, Jokowi memang dekat dengan partai yang dipimpinnya itu. Sementara Gibran mendapat mandat sebagai cawapres berdasarkan rapat pimpinan nasional (Rapimnas) Partai Golkar.

"Bahwa Pak Jokowi itu dekat dengan partai Golkar, dan kedua, Pak Gibran itu mendapatkan mandat dari Partai Golkar melalui mekanisme Rapimnas resmi," kata Airlangga, Rabu (24/4/2024).

"Jadi, bagi kami Pak Jokowi dan Mas Gibran itu sudah masuk dalam keluarga besar Golkar. Tinggal tentunya formalitasnya saja," ujar dia.

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Buletin
3 jam lalu

Pembunuhan Satu Keluarga di Indramayu, Keluarga Korban Tuntut Hukuman Setimpal

Buletin
5 jam lalu

Terekam Video Bocah 10 Tahun Diserang Buaya di Kutai Timur, Warga Histeris

Buletin
24 jam lalu

Miris! Angka Pernikahan di Indonesia Anjlok, Kasus Cerai Malah Meningkat

Buletin
1 hari lalu

Istri Pegawai Pajak di Manokwari Tewas Dimutilasi dalam Septic Tank, Pelaku Ditangkap

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal