Respons Kasus Penyelewengan Dana ACT, PFI Segera Bentuk Majelis Etik Filantropi

Kiswondari
Ketua PFI Rizal Algamar (tangkapan layar)

Menurut Rizal, berbagai persoalan tersebut jika tidak direspons dan diatasi, maka dapat berdampak negatif bagi kegiatan filantropi di Indonesia.

Dia menjelaskan, tahun lalu pihaknya telah mengesahkan Kode Etik Filantropi Indonesia dengan 3 tujuan. Pertama, supaya meningkatkan kualitas pengelolaan organisasi filantropi, baik yang dilakukan oleh individu, komunitas, maupun lembaga-filantropi.

Kemudian kedua, supaya dapat meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap organisasi dan kemudian kelompok.

"Yang ketiga, dapat melindungi masyarakat dari praktik-praktik penyalahgunaan dengan filantropi sebagai konsekuensi dan perkembangan di Indonesia nanti," katanya.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Bisnis
6 bulan lalu

Rosan Tawarkan Bill Gates Kerja Sama dengan Danantara Trust Fund

Nasional
6 bulan lalu

Bill Gates Tiba di Istana, Disambut Hangat Presiden Prabowo

Nasional
6 bulan lalu

Presiden Prabowo Bertemu Bill Gates di Istana Hari Ini

Bisnis
1 tahun lalu

Yayasan Pusaka KAI Sambut Kerja Sama MNC Group, Ingatkan Pentingnya CSR bagi Pembangunan Daerah Terpencil

Bisnis
1 tahun lalu

MNC Group Gandeng Pemerintah dan Lembaga Filantropi Dorong Pemerataan Kegiatan Ekonomi di Desa

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal