Ribuan E-KTP Tercecer Bisa Berdampak Persoalan Serius

Kurnia Illahi
Ilustrasi, Kartu Tanda Penduduk elektronik (e-KTP). (Foto: Koran Sindo).

Mendagri, Tjahjo Kumolo sendiri memastikan akan memutasi staf dan pejabat di lingkungan Ditjen Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil) akibat temuan e-KTP yang tercecer di pertigaan Salabenda, Kecamatan Kemang, Bogor, Jawa Barat.

Temuan warga tersebut tak hanya membuat heboh di media sosial (medsos). Muncul spekulasi e-KTP tersebut rawan disalahgunakan untuk kepentingan politik pada Pemilu 2019 mendatang. Namun, Tjahjo membantah tudingan tersebut.

Menurutnya, peristiwa itu murni keteledoran jajarannya di Kemendagri. Karenanya, Tjahjo mengancam akan melakukan mutasi besar-besaran.

“Kami akan melakukan perombakan besar-besaran. Mutasi untuk meningkatkan disiplin. Sudah 100 pejabat akan dimutasi,” katanya di Jakarta, Senin (28/5/2018).

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Nasional
8 tahun lalu

Polri Jangan Ragu Usut Tuntas Tercecernya Ribuan E-KTP

Nasional
8 tahun lalu

Diduga Ada Sabotase KTP, Tjahjo Minta Ditjen Dukcapil Diinvestigasi

Nasional
8 tahun lalu

Heboh KTP Berserakan di Bogor, Kemendagri: Itu E-KTP Rusak

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal